
Serah terima secara simbolis bantuan Alat Kesehatan dari dari Direktur PT Hasjrat Abadi Roy Tandaju (kiri). kepada Menteri Sosial Juliari P. Batubara (kanan).
Menteri Sosial Juliari P. Batubara (kanan) menerima secara simbolis bantuan Alat kesehatan dari Direktur PT Hasjrat Abadi Roy Tandaju (kiri) di Kantor Kementerian Sosial, Rabu (6/5). Hasjrat Abadi Group, perusahaan distributor eksklusif kendaraan Toyota dan Yamaha di sebelas provinsi wilayah Indonesia bagian Timur mendukung pemerintah menanggulangi pandemi Covid-19 dengan menyalurkan bantuan untuk tenaga medis yang merupakan garda terdepan dalam penanganan Covid-19.